Warga Laporkan Ketua RW 02 Tegal Alur Terkait Pemukulan

- Redaksi

Sabtu, 1 Februari 2025 - 12:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Seorang warga dipukuli oleh ketua RW 02 Kelurahan Tegal Alur, Kecamatan Kalideres. Edi Samsuri (45) mengalami lebam di bagian kepala dan bibir setelah dianiaya oleh Ketua RW 02 Krisdiantoro bersama petugas Hansipnya (pertahanan sipil RW 02) di pos RW 02, Kelurahan Tegal Alur, Kecamatan Kalideres.

Menurut Edi awalnya adanya ODGJ (orang dengan gangguan jiwa) dituduh mencuri di Kampung Poncol, Tegal Alur. Karena Edi mengetahui orang tersebut dengan gangguan jiwa dia coba menahan warga agar ODGJ tersebut tidak dihakimi warga.

Baca Juga :  Kolaborasi PWI dan Pengadilan: Membangun Transparansi Hukum di Jakarta Barat

” Karna Saya kenal orang tersebut adalah warga RW 07 dan mengalami gangguan jiwa, dan memiliki surat keterangan ODGJ, saya berusaha agar tidak dihakimi masa,” kata Edi alias Doger.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lantas ODGJ tersebut dibawa ke Pos RW 02, lalu selang berapa lama Edi menyusul ke Pos RW 02, karena takut hal hal yang tidak di inginkan.

“Saya memanggil pak Akhyar famili dari ODGJ, karena surat keterangan gila ada dirumah,Edi kaget karena melihat ODGJ tersebut sudah mengalami luka,saya coba menanyakan tiba-tiba saya dipukul karena dianggap menghalangi dan terus dipukuli pak RW dan Hansipnya hingga terjatuh,” kata Edi

Baca Juga :  Inad Luciawati Terjun Ke Dunia Politik Jadi Anggota DPRD DKI, Fokus Soal Pendidikan, Kesehatan Dan Pembangunan

Usman Banpol Pospol Tegal Alur mencoba memediasi atau mendamaikan dan menghubungi Krisdian ketua RW untuk mencoba memediasi.

“Terserah mau lapot kemana aja kalo bisa suruh kesini aja biar gue injek-injek,” kata Ketua RW.

Edi sudah melaporkan hal tersebut ke Polsek Kalideres dengan no laporan 13/VER/II/2025/Sektor Kader.

Berita Terkait

Polda Bali melaksanakan Kegiatan Buka Puasa Bersama Media secara serentak Melalui Zoom Meeting.
Kemudahan Transaksi BRI Drive Thru: Setor dan Tarik Tunai Tanpa Antri
Team Legal Mie Gacoan Klarifikasi Dugaan Tidak Memiliki Izin PBG dan Komitmen terhadap Lingkungan Sekitar
Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga
Polres Metro Tangerang Kota Dirikan 23 Pos Pantau, Cegah Gangguan Kamtibmas Selama Ramadhan 2025
Diduga Tidak Mengantongi PBG, Sebuah Bangunan Super Raksasa Mulus Berdiri di Kalideres.
Api Membara Di Nagari Simawang Satu Unit Rumah Hangus Terbakar
Forkabi Dpc kembangan Bersama 3 Pilar Berbagi Takjil di Bulan Ramadhan Kepada pengguna jalan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 14:04 WIB

Polda Bali melaksanakan Kegiatan Buka Puasa Bersama Media secara serentak Melalui Zoom Meeting.

Kamis, 13 Maret 2025 - 03:49 WIB

Kemudahan Transaksi BRI Drive Thru: Setor dan Tarik Tunai Tanpa Antri

Rabu, 12 Maret 2025 - 05:12 WIB

Team Legal Mie Gacoan Klarifikasi Dugaan Tidak Memiliki Izin PBG dan Komitmen terhadap Lingkungan Sekitar

Senin, 10 Maret 2025 - 10:43 WIB

Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga

Senin, 10 Maret 2025 - 06:07 WIB

Polres Metro Tangerang Kota Dirikan 23 Pos Pantau, Cegah Gangguan Kamtibmas Selama Ramadhan 2025

Minggu, 9 Maret 2025 - 18:49 WIB

Api Membara Di Nagari Simawang Satu Unit Rumah Hangus Terbakar

Sabtu, 8 Maret 2025 - 07:08 WIB

Forkabi Dpc kembangan Bersama 3 Pilar Berbagi Takjil di Bulan Ramadhan Kepada pengguna jalan

Jumat, 7 Maret 2025 - 03:58 WIB

Proyek Pembangunan Gedung Sekolah Swasta di Kerjakan Tampa Izin,petugas Citata Kemana??

Berita Terbaru