Satuan Polairud Polres Karangasem Intensifkan Blue Light Patrol pada Obyek Wisata dan Pesisir Pantai

- Redaksi

Sabtu, 21 Juni 2025 - 03:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali, Polres Karangasem, Polairud, Nasionalklik.com – Pada hari Jumat, (20/6/2025) Satuan Polairud melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol di Kawasan Obyek Wisata memastikan situasi Kamtibmas Kondusif, Adapun sasaran patroli melalui route Pesisir Pantai Batumadeg, Puri Bagus, Candidasa Samuh, Karangasem dan Padangbai, yang bertujuan untuk menciptakan rasa aman dan nyaman bagi warga di wilayah Pesisir, Selain itu, berinteraksi langsung dengan warga serta memberikan himbauan terkait pencegahan tindak kejahatan dan pentingnya kerjasama dalam menjaga kamtibmas. Menyisir pantai dan lokasi Wisata serta memberikan himbauan kamtibmas kepada masyarakat pesisir yang tengah berkumpul dan mengajak peduli akan keamanan lingkungan.Kasat Polairud Polres Karangasem *AKP I Gusti Bagus Suastawan . S.H M.H* mengatakan” Patroli pesisir pantai digelar Mengajak masyarakat pesisir dan pengunjung Obyek Wisata untuk mencegah kriminalitas, menjaga dan memelihara Kamtibmas, hal ini sebagai bentuk jaminan memberikan rasa aman bagi warga masyarakat. Patroli menelusuri wilayah Obyek Wisata dan pesisir pantai yang di anggap rawan terjadinya kejahatan, sehingga terciptanya situasi yang aman, tertib dan kondusif ujar Kasat! “Melalui kegiatan ini, diharapkan situasi keamanan dan ketertiban di wilayah hukum Polres Karangasem dapat terus terjaga. (Byu)

Baca Juga :  Sasar Kantor Pegadaian, Polres Badung Intensifkan Patroli Malam

Berita Terkait

Penampilan Marching Band Dan Tari Kolosal Polda Bali Meriahkan Dirgahayu Bhayangkara Ke-79
Kerja Keras Sat Reskrim Polres Karangasem Berbuah Manis, Dua Pelaku Pencurian Beruntun (Curat) Berhasil Diringkus
Sat Reskrim Polres Karangasem Ungkap Kasus Pencurian Tas di Tukad Jangga
Rutinitas siang Sat Intelkam Polres Karangasem melaksanakan giat Strong Point Pagi
Menyambut Polda Bali HUT Bhayangkara ke-79, Polda Bali Laksanakan Bakti Sosial Bedah Rumah
Polda Bali Gelar Lomba Makepung Kapolda Cup 2025 dalam Rangka HUT Bhayangkara ke-79
Polsek Benda Turun Langsung Mengecek Apotik Diduga Menjual Obat Daftar G
Jaga Kelancaran Arus Sore, Personel Polsek Abiansemal Rutin Lakukan Pengaturan Lalu Lintas
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 11:34 WIB

Penampilan Marching Band Dan Tari Kolosal Polda Bali Meriahkan Dirgahayu Bhayangkara Ke-79

Senin, 30 Juni 2025 - 08:52 WIB

Kerja Keras Sat Reskrim Polres Karangasem Berbuah Manis, Dua Pelaku Pencurian Beruntun (Curat) Berhasil Diringkus

Senin, 30 Juni 2025 - 08:49 WIB

Sat Reskrim Polres Karangasem Ungkap Kasus Pencurian Tas di Tukad Jangga

Senin, 30 Juni 2025 - 08:45 WIB

Rutinitas siang Sat Intelkam Polres Karangasem melaksanakan giat Strong Point Pagi

Minggu, 29 Juni 2025 - 13:24 WIB

Menyambut Polda Bali HUT Bhayangkara ke-79, Polda Bali Laksanakan Bakti Sosial Bedah Rumah

Minggu, 29 Juni 2025 - 04:02 WIB

Polsek Benda Turun Langsung Mengecek Apotik Diduga Menjual Obat Daftar G

Sabtu, 28 Juni 2025 - 03:42 WIB

Jaga Kelancaran Arus Sore, Personel Polsek Abiansemal Rutin Lakukan Pengaturan Lalu Lintas

Sabtu, 28 Juni 2025 - 03:37 WIB

Arus Lalin Di Simpang Batu Belig Padat Unit Lantas Polsek Kuta Utara Lakukan Pengaturan

Berita Terbaru